Pj Bupati Muba Apriyadi mengejutkan para pengunjung yang hadir di Muba Expo 2022 yang berada di Terminal Pasar Randik, Sekayu.
- Dua Artis Dangdut Ibukota Bakal Ramaikan Malam Puncak HUT ke-66 Muba
- Rayakan Hari Jadi ke-66, Muba Expo Kembali Digelar
Baca Juga
Kedatangan Apriyadi tanpa pengawalan, Sabtu (1/10/2022) malam itu dijadikan moment para pengunjung dan pengelola stand untuk berswafoto.
Apriyadi mengaku, dirinya optimis dalam rangkaian Muba Expo dapat meningkatkan perekonomian pelaku UMKM di Muba. "Semoga bisa menambah penghasilan pelaku UMKM di Muba," harap dia.
Diketahui, ada ratusan tenant di Muba Expo yakni terdiri dari 36 tenant di dalam roder, 7 tenant IKM, 43 tenant UMKM, 24 tenant kuliner, dan tenant-tenant Kecamatan. Pelaksanaan Muba Expo akan digelar hingga 4 Oktober mendatang.
- Pastikan Obat Sirup Tak Beredar Lagi, Pj Bupati Muba Sidak Apotek
- Evaluasi Triwulan Ketiga, Pj Bupati Muba: Kepala OPD Cek Lapangan Jangan Hanya Menunggu di Kantor
- Pj Kades Harus Jaga Netralitas, Jangan jadi Tim Sukses