Setelah menghadiri Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) Partai Golkar, bakal capres Koalisi Indonesia Maju (KIM) Prabowo Subianto akan bermusyawarah dengan para Ketum Parpol KIM.
- Sikap Kontras Putra Mahkota Keraton Solo dengan Gibran
- Nasdem Tak Masuk Kabinet Prabowo-Gibran
- Bagi Yenny Wahid, Panjat Tebing Lebih Menarik Ketimbang Menteri
Baca Juga
Selanjutnya, Menteri Pertahan RI itu juga mengagendakan pertemuan dengan Presiden Joko Widodo.
"Secepatnya (ketemu Presiden Jokowi)," kata Prabowo kepada wartawan sebelum meninggalkan Kantor DPP Partai Golkar, Slipi, Jakarta Barat, pada Sabtu (21/10).
Sebelum menemui Jokowi, Prabowo juga memastikan bakal bertemu Gibran Rakabuming Raka.
Adapun Rapimnas Partai Golkar resmi memutuskan Wali kota Solo Gibran Rakabuming Raka sebagai bakal cawapres yang diusung pada Pilpres 2024.
Keputusan Rapimnas ini mengubah keputusan sebelumnya, yakni Munas dan diperkuat Rapimnas bahwa Ketua Umum Airlangga diusung jadi capres atau cawapres Partai Golkar.
- Prabowo Coba Drone Pertanian di Sumsel, Targetkan Peningkatan Produksi Beras 25 Persen
- Presiden Prabowo Tanam Padi Serentak di Sumsel, Dorong Swasembada hingga Jadi Lumbung Pangan Dunia
- Eddy Soeparno: Prabowo Tunjukkan Keberanian Moral di Parlemen Turki