Tampuk kepemimpinan kelompok negara-negara ekonomi utama dunia atau kelompok G20 untuk setahun ke depan resmi diserahkan kepada Indonesia.
- Hasilkan Deklarasi bersama, APEC Berkomitmen Mewujudkan Area Perdagangan Bebas Asia-Pasifik
- Sebelum KTT G20, Densus Tangkap Tiga Teroris di Lampung
- Istri Presiden Jokowi dan Xi Jinping Bertemu, Ini Isi Pembicaraannya
Baca Juga
Perdana Menteri Italia, Mario Draghi, secara resmi menyerahkan kendali kepada Presiden Indonesia Joko Widodo pada penutupan pertemuan puncak dua hari KTT G20 di Roma, Minggu (31/10).
Masa kepemimpinan G20 oleh Indonesia akan berlangsung mulai tanggal 1 Desember 2021 hingga 30 November 2022, yang nantinya akan diadakan acara puncak terlebih dahulu di Bali pada Oktober tahun depan.
Indonesia telah mempersiapkan diri untuk menjalani tampuk kepeimpinan G20 selama setahun ke depan.Salah satunya dengan memilih tema inti "Recover Together, Recover Stronger.
- Jokowi Lakukan Serangan Balik di Tengah Polemik Ijazah
- Eddy Soeparno: Prabowo Tunjukkan Keberanian Moral di Parlemen Turki
- UGM Klaim Ijazah dan Skripsi Jokowi Asli