Tiga partai politik (parpol) anggota Koalisi Perubahan sudah mengumumkan dukungannya untuk mengusung Anies Rasyid Baswedan menjadi calon presiden (capres) 2024. Nasdem, Demokrat, dan PKS.
- Gus Yahya Terpilih Ketum PBNU
- May Day, Ketua DPR Klaim Bakal Sejahterakan Buruh
- Debat Kedua Pilkada Lubuklinggau 2024 Diundur, Berikut Tanggal Waktu dan Tempat
Baca Juga
Sekretaris DPW Partai Nasdem Sumsel, Syamsul Bahri mengatakan, soal pendirian posko koalisi perubahan di Sumsel masih dibicarakan dan masih menunggu petunjuk dari DPP Partai Nasdem.
“Kita baru menunggu petunjuk dari DPP dulu, jangan kita mendahului mereka, dipusat lagi belum bagaimana kita mau mendirikannya,” katanya, Minggu (5/2).
Walaupun demikian secara lisan pihaknya sudah melakukan komunikasi bersama Partai Demokrat dan PKS di Sumsel.
“Tinggal pelaksanaan saja , kita tidak bisa mendahului pusat ,” katanya.
Namun tiga Partai Partai Nasdem , Partai Demokrat dan PKS menurut anggota DPRD Sumsel ini sepakat akan mendirikan posko perubahan di Sumsel walaupun harus menunggu perintah DPP partai masing-masing
“ Kita kan mau menang, kecuali kalah, kalau kalah tidak usahlah,” katanya.
- Presiden Prabowo Tanam Padi Serentak di Sumsel, Dorong Swasembada hingga Jadi Lumbung Pangan Dunia
- Terungkap di Persidangan, Saksi Ungkap Deliar Marzoeki dan Alex Peras Perusahaan Lewat Surat Kelayakan K3
- Ribuan Jemaah Padati Tabligh Akbar Bersama Ustaz Adi Hidayat di Masjid SMB I Palembang