Muktamar XVIII Pemuda Muhammadiyah menetapkan Dzulfikar Ahmad Tawalla sebagai Ketua Umum PP Pemuda Muhammadiyah Periode 2022-2027.
- Satu Orang Dapat Jatah 3.000 Lembar, Pelipatan Surat Suara di Palembang Ditarget Selesai 3 Hari
- Sambangi Kejagung, Menteri Erick Thohir Laporkan Ada Kasus Baru di BUMN
- Prabowo Beri Sinyal PKB Merapat ke Koalisi
Baca Juga
Muktamar digelar sejak Selasa, 21 Februari 2023, di Dome Sport Centre Balikpapan, Kalimantan Timur.
Dzulfikar didapuk sebagai ketua umum setelah 13 nama formatur menggelar rapat yang dilangsungkan hingga Kamis (23/2) dini hari tadi.
Ke-13 formatur dipilih oleh 1184 muktamirin.
Berikut 13 nama formatur tersebut:
1. Machendra Setyo Atmaja (643)
2. Dedi Irawan (642)
3. Dzulfikar Ahmad (622)
4. Gusman Fahrizal (585)
5. Najih Prasetyo (572)
6. Infa Wilindaya (565)
7. Fajar Febriansyah (560)
8. Andreyan Noor (555)
9. Emaridian Ulza (546)
11. Nur Hadianto (536)
12. Laode Azizul Kadir (534)
13. Ricky Septiandi (522).
- Cak Nanto Dilantik jadi Jubir Menteri Agama
- Fajar Febriansyah Pimpin Pemuda Muhammadiyah Sumsel, Fokus pada Kebersamaan dan Inovasi
- Jangan Ragukan Nasionalisme Pemuda Muhammadiyah