Nelayan laut di Provinsi Sumsel menghentikan aktivitas pelayarannya ke laut lepas untuk sementara. Hal ini menyusul cuaca ekstrem yang melanda sebagian wilayah perairan laut di Indonesia.
- KLM Pelita Harapan Indah Karam di Selat Bangka, Enam Kru Berhasil Diselamatkan Nelayan
- 4 Nelayan di Sukabumi Jatuh ke Laut, 3 Orang Belum Ditemukan
- Lagi, Nelayan Tuntut Menteri KP Revisi Kebijakan Lobster
Baca Juga
Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan Sumsel, Widagda Sukrisna mengatakan, periode November-Desember selama ini memang dimanfaatkan nelayan untuk memperbaiki jaring dan kapal. Mereka memilih untuk tidak melaut karena cuaca ekstrem yang melanda wilayah perairan.
- PLN Palembang Tanggapi Cepat Gangguan Listrik Akibat Cuaca Ekstrem
- Cuaca Ekstrem Berpotensi Picu Bencana, BPBD Muba Imbau Warga Waspada
- Gubernur Herman Deru Instruksikan Mitigasi Maksimal, Sumsel Waspadai Prediksi Cuaca Ekstrem BMKG